Penanaman mangrove pemkab

Penanaman mangrove pemkab

Sebagai upaya mencegah abrasi sekaligus menyelamatkan ekosistem, sebanyak 2.000 pohon mangrove ditanam di wilayah desa pangkal babu, Desa Tungkal 1 Kecamatan Tungkal Ilir.

Penanaman mangrove ini bahkan diharapkan bisa mendukung sektor wisata di wilayah setempat sehingga jumlah kunjungan ke depan akan meningkat.

Kegiatan penanaman 2.000 mangrove di desa pangkal babu ini merupakan bagian dari Rangkain Acara Muhibah Maritim yang digawangi oleh Alumni resimen mahasiswa bekerjasama dengan Pemkab Tanjung Jabung Barat, TNI Al dan KSKAM.

Share this post

Post Comment