Kebakaran Di Kuala Tungkal

Kebakaran Di Kuala Tungkal

 

Kuala Tungkal.Musibah Kebakaran Pemukiman pada :

Hari . : Kamis,
Tanggal : 02 Agustus 2018
Pukul : 17.10 WIB
Lokasi : Jl. Pelabuhan ( Parit 3 ) RT. 02 Kel. Tungkal II Kec. Tungkal Ilir Kab. Tanjab Barat.

Jumlah terdampak :
13 Unit Rumah
– 8 unit Terbakar
– 1 unit Rusak Berat
– 4 unit Rusak Ringan
14 Kepala Keluarga (KK)
47Jiwa

Dengan rincian sebagai berikut :
A. Rumah yang habis terbakar = 8 Unit

1. – H. M. Tendri H.K ( KK)

– Rahmad 31 Thn (KK)
Hj. Marllina Destari
(30 Thn) Istri
M. Rasyid Wiratama
(3 Thn) Anak
M. Askar Afrizan
(8 Bln) Anak

2. H. Abdullah (60 Thn) KK.
Hj. Mardiana (60 Thn)
Rohama (4 Thn) Anak

3. Ambo Asee (45 Thn) KK
Yani Ermawati
(41 Thn ) Istri
Khusnul (16 Thn) Anak
Siti Rohani
(14 Thn) Anak
Cak di ( 75 Thn )

4. H. Husin (60 Thn) KK
Dalimas (60 Thn) Istri
Erwin Saputra
(23 Thn) anak
Epriyanti (20 Thn) Anak

5. Kaspul ( 50 Thn ) KK
Haibah ( 48 Thn)

6. Suhendri (41 Tnn) KK,
(Stts Rumah Ngontrak)
Patiah (42 Thn ) Istri
Febrian (17 Thn) Anak

7. Hj. Ammah (84 Thn)KK
Edela Wati (45 Thn) Anak
Supardi (35 Thn) Anak

8. Menik (41 Thn) KK
Irawati (35 Thn) Istri
Megawati (20Thn)anak
Meriandani
(16 Thn) anak
M. Habibi (11Thn)Anak

B. Rusak Berat 1 unit
H. Hasim ( 54 Thn ) KK
Hj. Habibah (45 Thn )
Iyan ( 23 Thn )

C. Rusak Ringan 4 unit
1. H. Helmi (60 Thn) KK
Hj. Ernawati (48 Thn) Istri

2. Ardiansyah
(36 Thn) KK
Dina Desmawati
(28 Thn) Istri
Nabila (8 Thn) Anak
Abi (3 Thn)anak

3. Rahmad (44 Thn) KK
Rosita (40 Thn) Istri
Dinda (10 Thn) Anak
Anisa ( 13 Thn) Anak

4. A. Hefni (44 Thn) KK
Khadijah (28 Thn)Istri
Jahrah (7 Thn) Anak
Raisa (2 Tahun) anak

KRONOLOGIS :

Sekira pukul 17.15 Wib saksi 1 SUHAIMI melihat adanya api yang berada di dalam Toko Manisan milik sdr. AMBOK ASEK, dimana pada saat kejadian Sdr. AMBOK ASEK telah menutup Tokonya dan pulang kerumahnya. di Kel. Tungkal Harapan. Melihat api tersebut Saksi 1 SUHAIMI dan Saksi 2 RAHMAT ALAMSYAH langsung mengambil tindakan untuk memadamkan api dengan alat seadanya, melihat ke 2 saksi memadamkan api tersebut warga setempat berdatangan untuk membantu memadamkan api yang semakin membesar.

Sekira pukul 17.29 Wib Mobil Pemadam Kebakaran Kab. Tanjab Barat datang ke TKP dengan dibantu oleh BPBD Tanjab Barat, yayasan Budi Luhur guna memadamkan api dengan membawa perlengkapan dan peralatan sbb:

Personil dan Armada :
DAMKAR
– 2 unit Armada Pemadam Merk Branweer
– 2 Mobil Tangki
– 1 Mobil Fire Jeep
– 4 unit Mesin Portabel
– 100 orang Personil

BPBD
– 4 unit Mesin Portable
– 1 unit R3c
– 35 orang personil TRC

Yayasan Budiluhur
– 2 unit armada pemadam
– 20 orang personil

KERUGIAN
– Kerugian materil belum dapat ditaksir

– KORBAN JIWA
– Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut. (NIHIL)

Api dapat dipadamkan sekira pukul 19.00 dan dilnjutkn dengan pendinginan sampai pukul 20.30 wib.

Unsur yang terlibat dalm pemdaman serta pengamanan:
1. Kadis Damkar beserta Anggota Damkar
2. Kalak BPBD beserta Anggota TRC BPBD
3. Yayasan Budi luhur
4. TNI
5. POLRI
6. Camat Tungkal Ilir
7. Unsur Kecamatan
8. Satpol Pp
9. Tim Medis (Kesehatan)
10. Basarnas
11. Pmi
12. Tagana
13. Unsur Kelurahan
14. Masyarakt Setempat

Upaya Lanjutan
– Mendirikan Posko
Bencana Kebakaran
Bersama

– Membantu Dinas Sosial
dan Petuagas Posko
dalam Menghimpun dan
mendistribusikan
bantuan korban
terdampak

Demikian laporan disampaikan.

    

Share this post

Post Comment